Sudah tidak kontekstual lagi bagi pemimpin di zaman yang serba cepat ini mengandalkan posisinya dengan sekedar memberikan perintah kepada anakbuahnya. Pemimpin perlu lebih bijak dalam menyikapi hubungan antara dirinya dengan anakbuahnya, dan akibat yang ditimbulkan terhadap organisasi tempatnya bertugas. Cakrawala pandang yang diperlukan tidak hanya terbatas pada pengerjaan tugas saat ini atau jangka yang menengah.Continue reading “Menjadi pemimpin yang kreatif”